10 Kata kata Bijak Bahasa Jawa untuk anak muda

10 Kata kata Bijak Bahasa Jawa untuk anak muda

Penikmatrindu23 - Kehidupan memang nggak bisa lepas dari peristiwa, baik menyenangkan, mengharukan, menyedihkan bahkan mengecewakan. Kehidupan ibarat roda yang berputar. Semua itu memberikan pembelajaran setiap manusia untuk bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi. Sehingga kamu nggak akan jatuh ke dalam lubang yang sama untuk ke dua kalinya.

Ya, mengeluh memang lumrah dilakukan, namun terlepas dari itu kamu juga harus bisa menentukan keputusan ke depannya. Pilihan yang tepat adalah harus tetap maju dan semangat menjalani hari-hari dengan tujuan yang jelas.

                    Caption Terbaik tentang Hujan

Kata bijak bahasa Jawa bisa menjadi panutan anda dalam menjalani kehidupan di dunia ini. Apalagi semua kata-kata ini bijak bahasa jawa bagaikan nasihat orang tua pada anaknya agar hidup sebagaimana mestinya, dengan menghargai orang lain dan mengukuti perintah Yang Maha Kuasa.

Bagi anda yang belum paham bahasa Jawa tetap bisa mendalami kata-kata tersebut melalui artinya. Kata kata bijak bahasa Jawa memang bisa menjadi referensi dan panutan bagi siapa pun dalam menjalani hidup, terlepas dari tempat tinggal atau asal seseorang. karena bahasa jawa mudah dipelajari oleh semua orang. misalnya saja anda tinggal di tempat lingkungan yang mayoritas orang jawa pasti anda akan sedikit demi sedikit mengerti tentang bahasa jawa. Bahasa jawa juga banyak digunakan oleh kalangan anak muda dalam mengungkapkan rasa tentang cinta. Berikut kata kata bijak bahasa jawa tentang cinta :

1. "Witing tresno jalaran soko kulino. Witing mulyo jalaran wani rekoso."
(Bahwa cinta itu tumbuh lantaran ada kebiasaan, kemakmuran itu timbul karena berani bersusah dahulu)

2. "Cinta dudu perkoro sepiro kerepe kowe ngucapke, tapi sepiro akehe sing mbok buktike."
(Cinta bukan perkara seberapa sering kamu mengucapkannya, tapi seberapa banyak kamu membuktikannya)

3. "Gusti yen arek iku jodohku tulung cedakaken, yen mboten jodohku tulung jodohaken."
(Tuhan jika orang itu adalah jodohku tolong dekatkanlah, dan jika bukan tolong jodohkanlah)

 4. "Sing paling tak wedeni urip ning dunyo udu kelangan koe, tapi wedi nek koe kelangan kebahagiaanne sampean."
(Yang paling aku takutkan dalam dunia ini bukanlah kehilanganmu, tapi aku takut kamu kehilangan kebahagiaanmu)

5. "Akeh manungsa ngrasakake tresna, tapi lali lan ora kenal opo iku hakikate tresno."
(Banyak orang merakan cinta, tapi lupa dan tidak kenal apa itu hakikat cinta)

6. "Koe kuwi koyo bintang, sing indah didelok tapi susah untuk digapai."
(Kamu itu seperti bintang, yang indah dilihat tapi susah untuk digapai)

7. "Nek koe tenanan tresno, Ojo koe nggawe eluh banyu motone, Ojo nyakiti atine, Ojo nggawe atine loro."
(Jika kamu benar-benar cinta padanya, jangan hiasi matanya dengan air mata, telinganya dengan dusta, hatinya dengan luka)

8. "Mergo sing gaene ngekeki cokelat bakal kalah karo seng ngewehi seperangkat alat sholat karo nyanyi lagu akad."
(Karena yang sering memberi cokelat akan kalah dengan yang memberi seperangkat alat solat dan nyanyi lagu akad)

9. "Angger aku nyawang sliramu, rasane kabeh macem roso bungah ning alam dunyo mandeg ono ing ngarep netraku."
(Ketika aku melihatmu, aku melihat semuanya ujung kebahagiaan dunia ini telah berhenti sekejap di mataku)

10. "Koe kuwi koyo bintang, sing indah didelok tapi susah untuk digapai."
(Kamu itu seperti bintang, yang indah dilihat tapi susah untuk digapai)

Demikianlah 10 kata kata bijak bahasa jawa tentang cinta. Semoga kita bisa mengambil hikmah dan pelajaran dari kata kata bijak bahasa jawa ini. Kata kata ini bisa anda gunakan dalam membuat status di media sosial baik instagram, twitter, maupun Whatsapp. semoga anda bisa memahami bahasa jawa ini. terimakasih.


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "10 Kata kata Bijak Bahasa Jawa untuk anak muda"

Post a Comment